Review Handphone Terkini - Samsung Galaxy A7 keluaran terbaru dari tipe Samsung A. Ponsel dengan jaringan 4 LTE ini sangat handal dalam urusan fotografi. Kamera belakangnya menggunakan resolusi hinggan 13 MP di tambah dengan fitur f/1.9, OIS, autofocus dan juga lampu kilat. Kamera bagian depannya menggunakan resolusi 5 MP yang juga dapat merekam video dengan kualitas Full HD.
Samsung Galaxy A7 dihadirkan dengan layar 5.5 inch capacitive touchscreen 16M Colors. Layar nya juga menggunakan teknologi Super AMOLED dengan suguhan tampilan Full HD (1920x1080 piksel) dan di padukan dengan kerapatan hingga 401 ppi. Tak hanya mengembangkan sisi visual saja, layar juga dilindungi dengan Corning Gorilla Glass 4 sehingga layar ponsel aman dari benturan dan goresan yang tak sengaja. Ketebalan dari body hanya 7.3mm dan berat 172 gram.
Detail :
Detail :
Bodi | : Dimensi-151.5x74.1x7.3 mm (5.96x2.92x0.29 in) |
: Sim-Optional Dual Sim (Nano-Sim, dual stand-by) | |
: Berat-172gr | |
: Warna-Black, White, Gold, Pink | |
Layar | : Type-Super AMOLED touchscreen, 16M Colors |
: Resolusi-5.5 inci, 1080x1920pixels (401 ppi pixel density) | |
: Pelindung-Corning Gorilla Glass 4 | |
Dapur Pacu | : OS-Android OS, v5.1.1 (Lollipop) |
: Chipset-Octa core 1.6 GHz | |
Kamera | : Kamera Depan-5 Megapixel |
: Kamera Belakang-13 Megapixel | |
Baterai | : Non-Removal Li-Ion 3300 mAh |
Fitur | : Sensor-Fingerprint, accelerometer, proximity, compass |
: Samsung pay (Visa, Mastercard certified) | |
: SMS, MMS, Email, Push Mail, IM | |
:HTML5 | |
: Fast
Battery Charging |
(Review Handphone Terkini)
0 comments:
Post a Comment